jump to navigation

Gerakan Anti-PLTN = Black campaign Juni 12, 2010

Posted by metnet in anti nuklir, bbm, biofuel, Blogroll, energi alternatif, Experiments, hidrogen.
2 comments

Gerakan anti-PLTN yang menguat di tanah air selalu disponsori oleh lembaga swadaya masayarakat. Alasan penolakan PLTN adalah: (1) ancaman prilaku korupsi yang membahayakan PLTN, (2) membangun PLTN = membangun reaktor Chernoyl yang setiap saat bisa meledak, (3) bahaya kebocoran radiasi terhadap kesehatan, terutama penyakit kanker, dan (4) Indonesia masih memiliki energi alternatif lain yang banyak. Beberapa isu pokok lain masih ada, tapi meyakinkan masyarakat terhadap 4 hal ini adalah kunci pokok.

(lebih…)

Dampak Ekonomi Sederhana PLTN Bagian-2 Januari 11, 2010

Posted by metnet in anti nuklir, biofuel, Blogroll, blue energy, energi alternatif.
1 comment so far

Pada tulisan sebelumnya, saya mencoba menghitung dampak ekonomi PLTN berupa potensi penambahan putaran uang dengan metode sederhana di sekitar PLTN. Hasil yang diperoleh cukup besar, yaitu tambahan fresh money IDR 75 milyar per-bulan per-PLTN, dengan asumsi yang sangat minimal. Asumsi tersebut bisa dikurangi dengan sangat ekstrem menjadi IDR 25 milyar per-bulan, dan hasilnya masih merupakan angka yang sangat besar untuk daerah semacam Jepara. Contoh dampak ekonomi adalah PLTN Kashiwazaki Kariwa Jepang yang memiliki lebih dari 10 ribu pekerja + 10 ribu pegawai untuk perbaikan akibat gempa bumi. Kali ini, saya tampilkan contoh lain, yaitu PLTN di kawasan Carolina, USA yang memiliki 12 PLTN.

(lebih…)

Dampak Ekonomi Sederhana PLTN Desember 31, 2009

Posted by metnet in anti nuklir, bbm, biofuel, blue energy, energi alternatif, Experiments, hidrogen.
5 comments

Dampak ekonomi pembangunan PLTN bagi daerah terpencil pasti sangat signifikan.

Saya beranggapan hal ini masih teori. Sesuai denga teori lapangan, proses konstruksi PLTN selama 5 tahun akan melibatkan 100 lebih perusahaan pemasok (supplier) dengan jumlah pekerja sekitar 2000 orang. Setelah PLTN beroperasi, jumlah pegawai akan mencapai 1500 orang yang butuh jajan, makan dan minum, belanja dll pada saat jam istirahat. Bila menetap di dekat PLTN dan membawa keluarga, tentu biaya belanja akan lebih besar. Potensi ini yang akan saya kaji dengan metode paling sederhana.

(lebih…)

Produksi Hidrogen dari Panas PLTN (Bagian 3) Desember 31, 2009

Posted by metnet in anti nuklir, bbm, biofuel, Blogroll, blue energy, Computer Simulation, energi alternatif, Experiments, hidrogen, lingkungan, muria, Nuclear Power news, nuklir, pltn, reaktor nuklir.
add a comment

Produksi Hidrogen (H2) menggunakan reaktor nuklir telah direncanakan 1-2 dekade yang lalu oleh negara-negara maju, jauh sebelum terjadi kenaikan BBM th.2007/2008. Bahkan industri transportasi terutama produsen mobil seperti mazda, toyota, honda, bmw, dll sudah menyelesaikan banyak eksperimen mobil berbahan bakar H2. Reaktor nuklir sangat ideal untuk memproduksi H2 karena murah dalam proses produksi, kapasitas produksi besar sekali, dan pencemaran lingkungan yang sangat rendah. Kemungkinan produksi H2 menggunakan reaktor nuklir di Indonesia bisa dikaji melalui pembahasan khusus  HTTR (High Temperature Engineering Tested Reactor) 30 MW di Jepang.

(lebih…)

Perkiraan Masa Depan PLTN di Indonesia November 7, 2009

Posted by metnet in anti nuklir, bbm, biofuel, Blogroll, blue energy, energi alternatif, hidrogen, lingkungan, muria, Nuclear Power news, nuklir, pltn, reaktor nuklir.
1 comment so far

Latar Belakang

Kondisi pembangunan energi Indonesia sedang menghadapi tantangan yang berat. Saat ini, permintaan energi (demmand) sedang naik dan produksi energi (supply) juga sedang naik, tapi produksi tidak bisa mengejar permintaan. Tantangan demand-supply kebutuhan listrik masih terlalu sederhana. Sektor transportasi juga berkembang dan ada perubahan dari mode bahan bakar ke arah mode listrik. Kemudian Indonesia berusaha menjadi negara maju atau meningkatkan kesejahtaraan setara dengan negara maju dimana sektor industri sedang mengalami percepatan. Sehingga kebutuhan energi makin sulit dipenuhi. Tantangan ini harus diselesaikan dengan kerja-sama semua pihak.

(lebih…)

Produksi Hidrogen dari Panas PLTN (Bagian 2) Juni 26, 2008

Posted by metnet in anti nuklir, Blogroll, blue energy, energi alternatif, lingkungan, muria, Nuclear Power news, nuklir, pltn, reaktor nuklir.
17 comments

Produksi Hidrogen dari panas PLTN adalah topik terhangat dalam perkembangan PLTN masa depan, terutama PLTN generasi IV. Pemanfaatan panas yang sangat efisien dalam jumlah besar hanya bisa dilakukan oleh rektor nuklir. Pemikiran ini sudah lama dimiliki oleh negara-negara maju khususnya Jepang. Reaktor nuklir untuk produksi listrik (PLTN) tidak semuanya bisa digunakan untuk produksi Hidrogen (H2). Hanya beberapa jenis reaktor nuklir yang bisa menghasilkan suhu mendekati 1000 Celcius untuk memproduksi H2.

Beberapa reaktor tersebut adalah jenis High Temperature Reactor (HTR) 10 MW di China, High Temperature Engineering Tested Reactor (HTTR) 30 MW dan Very High Temperature Reactor (VHTR) di Jepang, Gas Turbine Modular Helium Reactor (GT-MHR) di USA dan Rusia, Pebble Bed Modular Reactor (PBMR) di Afrika Selatan dan USA.

Disamping itu masih ada beberapa desain reaktor bersuhu tinggi yang akan dibangun seperti Advanced High Temperature Reactor (AHTR) yang khusus didesain untuk produksi H2.

(lebih…)

Produksi Hidrogen dari Panas PLTN (Bagian 1) Mei 29, 2008

Posted by metnet in anti nuklir, biofuel, Blogroll, blue energy, energi alternatif, hidrogen, lingkungan, muria, Nuclear Power news, nuklir, pltn, reaktor nuklir.
15 comments

Hydrogen Seiring dengan naiknya harga crued oil sehingga naiknya harga BBM serta subsidi BBM secara signifikan, membuat peranan BBM alternatif yang lebih murah sangat dibutuhkan. Blue energi sudah lama menjadi salah satu alternatif, namun banyak isu yang membingungkan atau memang direkayasa supaya tidak sukses. Biofuel juga alternatif dengan mempertimbangkan ketersediaan pangan bagi rakyat. Dunia energi selalu diarahkan oleh negara maju dari pengguna BBM ke transisi dg metode hibrit, kemudian trend masa depan diarahkan menuju ke Hidrogen. Terbukti dengan dukungan mayoritas industri dunia dalam mendukung regenerasi mesin BBM ke mesin berbahan bakar Hidrogen. Perusahaan-perusahaan produsen mobil sudah mampu membuat mobil berbahan bakar hidrogen dalam skala komersial. Indonesia sebagai negara berkembang, ada baiknya memikirkan skenario terburuk mengikuti trend dunia dan mempelajari produksi Hidrogen disamping terus meneliti blue energy dan biofuel. Trend hidrogen sudah pasti memiliki pengaruh banyak termasuk pergeseran politik pemilik sumber energi dunia. (lebih…)

Jurnal perjalanan nuklir ke Trinity Site, New Mexico, USA Maret 28, 2008

Posted by metnet in anti nuklir, Blogroll, energi alternatif, Experiments, hidrogen, lingkungan, muria, Nuclear Power news, nuklir, pltn, reaktor nuklir.
5 comments

Ledakan bom atom pertama, Trinity Site, NM, USAPerjalanan tapak tilas kelahiran bom nuklir dimulai dari kota Alburquerque. Saat duduk dalam bisa paling depan, saya disapa oleh Ben C Benjamin. Satu rombongan dalam satu bis terdiri dari para pakar nuklir dari berbagai negara, kebanyakan dari USA. Tour ke Trinity Site biasanya hanya bisa diadakan oleh instansi tertentu, satu tahun 2X saja. Dalam rombongan, termasuk presiden America Nuclear Society (ANS), Ted Quin. Tenyata, Ben Benjamin adalah pemandu tour yang ditunjuk oleh ANS karena pengalaman beliau sebagai anggota Manhattan project dalam proyek eksperimen bom nuklir pertama[1]. Rekan satu bangku saya adalah peneliti di Sadia Laboratorium. Seperti yang kita ketahui, tujuan percobaan ledakan bom atom ini adalah untuk membuat bom atom dari Uranium yang kemudian diledakkan 500 meter di atas kota Hiroshima, Jepang dan mengakhiri perang dunia ke-2.

(lebih…)

Kesalahan Persepsi Terhadap Resiko Kecelakaan PLTN Maret 5, 2008

Posted by metnet in anti nuklir, Blogroll, Experiments, lingkungan, muria, Nuclear Power news, nuklir, pltn, reaktor nuklir.
6 comments

Terkait rencana pemerintah tentang pembangunan PLTN, telah terjadi distorsi luar biasa terhadap persepsi resiko kecelakaan PLTN. Bahkan seorang pengamat energi di Mampang Prapatan, Fabby Tumiwa, salah mengartikan “accident”. Komentar Fabby Tumiwa bahwa “. . . ternyata pada tahun 2003 ada kira-kira 40 peristiwa (events) nuclear accident di US saja yang dilaporkan oleh NRCttg accident” merupakan distorsi informasi yang timbul dari kurangnya pemahaman. Istilah “event” dalam PLTN adalah kejadian penyimpangan suatu paramater dari alat ukur dalam PLTN yang menyimpang dari semestinya (deviation below the scale). Berdasarkan pengalaman operasi PLTN di USA, kejadian ini sering terjadi saat musim dingin atau musim panas dimana terjadi drift error (Lihat: Sistem Monitoring di PLTN). Sedangkan “accident” adalah suatu kondisi kecelakaan/kerusakan setelah melalui proses anomaly, dan proses incident. Kondisi event yang terdeteksi oleh sistem monitoring diindikasikan ke arah anomaly setelah melewati batas tertentu. Kondisi anomaly tanpa antisipasi akan menimbulkan incident yang merupakan perambatan event mengarah atau berproses ke kejadian kecelakaan/accident tertentu. Dan selanjutnya, accident adalah kondisi kegagalan suatu instrument yang ditunjukkan oleh beberapa event yang saling berhubungan.

(lebih…)

Era Nuklir Ke-dua SEGERA dimulai Februari 21, 2008

Posted by metnet in anti nuklir, Blogroll, lingkungan, muria, Nuclear Power news, nuklir, pltn, reaktor nuklir.
6 comments

energyEra Nuklir Ke-dua yang telah dibahas pada saat yang lalu, telah memasuki tahapan realisasi. Berbeda dengan era nuklir pertama dimana pemanfaatan energi nuklir untuk pembangkit listrik didominasi oleh negara-negara barat. Pada era nuklir ke-dua, negara-negara asia seperti China, India, Thailand, Vietnam, dan dua-tiga negara lain akan ikut ambil bagian. Indonesia termasuk dua-tiga negara yg akan ambil bagian karena penulis merasakan atmosfir kuatnya anti-PLTN di Indonesia yg sebenarnya hanya wasted time. Selain itu, era nuklir ke-dua terasa sekali di negara-negara eropa terkait kekecewaan sektor pembangkit energi terhadap keputusan Europe Commission ttg target pengurangan Carbon Trading pada tahun 2020

(lebih…)